disini saya akan membuat program sederhana menggunakan netbeans, dengan cara memasukan nama hewan dan kita bisa mengetahui suara hewan tersebut, ikuti langkah-langkah dibawah ini
langkah 1 :
membuat class hewan dan simpan nama hewan.java, buat programnya seperti dibawah ini
langkah 2 :
membuat class dengan nama class anjing dan simpan dengan anjing.java ,diclass anjing ini kita bisa menuliskan suara anjing seperti yang ada dibawa ini. dibawah ini suara anjing yang saya buat "gug gug gug".
langkah 3 :
membuat class dengan nama class kucing dan simpan dengan kucing.java
,diclass kucing ini kita bisa menuliskan suara kucing seperti yang ada
dibawa ini. dibawah ini suara kucing yang saya buat "meyong meyong meyong".
langkah 4 :
membuat class dengan nama class bebek dan simpan dengan bebek.java
,diclass bebek ini kita bisa menuliskan suara bebek seperti yang ada
dibawa ini. dibawah ini suara bebek yang saya buat "wek wek wek".
langkah 5 :
yang terahir kita membuat program class utama untuk menjalankan program, tanpa ada kelas utama program tidak bisa berjalan
langkah 6 :
kita tinggal melihat hasilnya dari langkah 1 sampai 5 yang kita buat .
TERIMA KASIH SEMOGA BERMANFAAT